Polisi di Sukabumi Secara Serentak Bersihkan Mesjid dan Bagikan Sembako

    Sukabumi - Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah memerintahkan para Kapolsek di jajaran nya untuk membersihkan mesjid diwilayahnya masing-masing, Jumat (28/10/22).

    Dengan tema Jumat bersih dan berkah, seluruh Kapolsek dan anggotanya dengan membawa berbagai peralatan kebersihan para polisi tersebut langsung mendatangi mesjid terutama yang akan dipergunakan sholat Jumat langsung dibersihkan.

    Dari mulai halaman depan mesjid, ruangan sholat, tempat imam berkhutbah bahkan sampai kamar kecil tidak luput dibersihkan.

    Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah melalui Kasi Humasnya Ipda Aah Saepul Rohman mengatakan kegiatan bersih-bersih mesjid tersebut dalam rangka membantu para pengurus mesjid dalam mempersiapkan pelaksanaan ibadah sholat Jumat dan tentunya akan membuat masyarakat nyaman dan khusu dalam beribadah karena mesjidnya Beresih.

    " Kegiatan bersih-bersih mesjid ini merupakan bentuk nyata kepedulian kita kepada kebersihan terutama mesjid sebagai sarana ibadah, " kata Aah kepada awak media.

    Selain kegiatan bersih-bersih mesjid lanjut Aah, ada juga kegiatan pembagian sembako kepada para marbot mesjid.

    " Kapolres Sukabumi selalu menekankan harus ada kebaikan yang dibuat oleh anggota kepada masyarakat, ya kita katakan kebaikan di hari Jumat berkah, " tutup Aah.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Merawat Pemilu dalam Dimensi Restoratif,...

    Artikel Berikutnya

    Tambak Udang Vaname Berbasis Bioplok, Ketua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Calon Bupati Sukabumi Nomor Urut 2, H. Asep Japar H. Andreas Gelar Pengobatan Gratis dan Santunan Yatim Piatu di Desa Parungseah
    Bhabinkamtibmas Polsek Surade Polres Sukabumi Desa Banyumurni Gelar Giat DDS dan Cooling System, Ajak Warga Ciptakan Pilkada Damai
    Cawabup Paslon 02 H. Andreas bersama Zainul Munasichin, MA., Hadiri Seminar Nasional, Deden Suwandi: Subhanallah mantap pa wabup
    Koramil Cikidang Hadiri Bincang Potensi Witasa di Kecamatan Cikidang Sukabumi
    Malam Minggu Bersama H. Asep Japar: Menikmati Kuliner dan Mendorong UMKM di Terminal Cibadak
    Dwi: Sekali A A tetap A A, di Pilkada Sukabumi 2024 Coblos Nomor 2 Pasti Mubarokah dan Berkah
    Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Laksanakan Door to Door System dan Cooling System Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Pawai Ta'aruf Peringatan Tahun Baru Islam Oleh Polsek Cidahu Polres Sukabumi Berlangsung Hikmat Meski Diguyur Hujan
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Lakukan Sambang Warga Jelang Pilkada 2024
    Cawabup Paslon 02 H. Andreas bersama Zainul Munasichin, MA., Hadiri Seminar Nasional, Deden Suwandi: Subhanallah mantap pa wabup
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Melaksanakan giat Door to Door System (DDS)
    Kapolsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Hadiri Gebyar Milad XXXII Ponpes ASY-SYATHIBIYYAH
    Safari Solat Subuh Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Tim Dokkes Polres Sukabumi Melakukan Kegiatan Pemeriksaan Kesehatan Personil Polres Sukabumi
    Polsek Surade Polres Sukabumi Aktifkan Silaturahmi dan Dialog Bersama Masyarakat dalam Safari Sholat Subuh Berjamaah
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Bangun Keterlibatan Masyarakat untuk Keamanan Bersama"
    Patroli Dialogis Polsek Kalapanunggal Berhasil Cegah Potensi Kriminalitas

    Ikuti Kami