Kapolsek Cisolok AKP H. Nandang Hermawan Pimpin Apel Pagi dan Anev Mingguan Meningkatkan Kinerja dan Kedisiplinan

    Kapolsek Cisolok AKP H. Nandang Hermawan Pimpin Apel Pagi dan Anev Mingguan Meningkatkan Kinerja dan Kedisiplinan
    Kapolsek Cisolok AKP H. Nandang Hermawan Pimpin Apel Pagi dan Anev Mingguan Meningkatkan Kinerja dan Kedisiplinan

    Polsek Cisolok Polres Sukabumi menggelar apel pagi dan anev mingguan yang berlangsung di halaman markas, Selasa (23/7). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Cisolok, AKP H. Nandang Hermawan, S.Pd, dan dihadiri oleh seluruh personel Polsek Cisolok.

    Dalam sambutannya, AKP H. Nandang Hermawan mengucapkan terima kasih kepada seluruh anggota yang telah hadir. Ia menegaskan pentingnya keselamatan diri dan rekan dalam setiap pelaksanaan tugas, serta mengingatkan agar pelayanan kepada masyarakat dilakukan dengan humanis.

    Kapolsek juga mengingatkan agar setiap anggota Polsek Cisolok bertanggung jawab dalam menjalankan tugas, tanpa melakukan pelanggaran disiplin maupun pidana. Selain itu, ia menekankan peran aktif Bhabinkamtibmas dalam melakukan kunjungan ke desa-desa menjelang perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia pada bulan Agustus.

    Tak lupa, Kapolsek menekankan pentingnya kebersihan markas sebagai indikator wajah Polsek Cisolok, agar seluruh personel lebih peduli terhadap kebersihan lingkungan kerja.

    Kegiatan apel pagi dan anev mingguan berjalan dengan aman, lancar, dan kondusif, mencerminkan komitmen Polsek Cisolok dalam meningkatkan kinerja dan kedisiplinan.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cikidang Polres Sukabumi Gelar Safari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Mobil Otonom: Teknologi Revolusioner di Dunia Transportasi
    Mobil Hybrid vs. Mobil Listrik: Menimbang Pilihan Terbaik dalam Era Kendaraan Ramah Lingkungan
    Cawabup Paslon 02 H. Andreas bersama Zainul Munasichin, MA., Hadiri Seminar Nasional, Deden Suwandi: Subhanallah mantap pa wabup
    Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Laksanakan Door to Door System dan Cooling System Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Ketua Kordapil 2 Relawan Asep Japar  Andreas Gencar Sosialisasi di Kabupaten Sukabumi
    Koramil Cikidang Hadiri Bincang Potensi Witasa di Kecamatan Cikidang Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Desa Tanjungsari Laksanakan DDS dan Cooling System, Sampaikan Pesan Kamtibmas serta Himbauan PILKADA Damai 2024
    Pawai Ta'aruf Peringatan Tahun Baru Islam Oleh Polsek Cidahu Polres Sukabumi Berlangsung Hikmat Meski Diguyur Hujan
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Lakukan Sambang Warga Jelang Pilkada 2024
    Cawabup Paslon 02 H. Andreas bersama Zainul Munasichin, MA., Hadiri Seminar Nasional, Deden Suwandi: Subhanallah mantap pa wabup
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Melaksanakan giat Door to Door System (DDS)
    Kapolsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Hadiri Gebyar Milad XXXII Ponpes ASY-SYATHIBIYYAH
    Safari Solat Subuh Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Tim Dokkes Polres Sukabumi Melakukan Kegiatan Pemeriksaan Kesehatan Personil Polres Sukabumi
    Polsek Surade Polres Sukabumi Aktifkan Silaturahmi dan Dialog Bersama Masyarakat dalam Safari Sholat Subuh Berjamaah
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Bangun Keterlibatan Masyarakat untuk Keamanan Bersama"
    Patroli Dialogis Polsek Kalapanunggal Berhasil Cegah Potensi Kriminalitas

    Ikuti Kami